Senin, 22 Mei 2023

 TP M1 P1 K10



KONDISI[KEMBALI]

PERCOBAAN 1 KONDISI

Buatlah sebuah rangkaian lengkap yang memuat 3 gerbang NAND dengan 3 input dan 4 input, kemudian gerbang NOR dengan 2 dan 4 input,kemudian 2 gerbang XOR dan 1 gerbang XNOR. Dan output akhir rangkaian keseluruhannya ditunjukkan dengan LED HIJAU atau LOGIC PROBE. Dimana input awal berupa 4 saklar SPDT.


GAMBAR RANGKAIAAN SIMULASI[KEMBALI]




VIDEO SIMULASI[KEMBALI]



PRINSIP KERJA RANGKAIAAN[KEMBALI]

  • Pada prinsip rankaaiaan ini diberikan 4 saklar sebagai pengatur input awal untuk gerbang logika, kemudian Gerbang AND akan bertindak sebagai pengali bilangan Boolean dimana out gerbang AND akan bernilai 1 jika setiap input bernilai 1 dan Gerbang NAND adalh invers dari gerbang AND dimana NAND akan bernilai 1 Jika semua input atau saah satu inputnya bernilai nol.
  • kemudian gerbang NOR akan bernilai 1 jika semua inputnya bernilai 1,
  • kemudian gerbang XOR adalah penghitung jumlah input 1 dimana outputnya akan bernialai 1 jika nilai input 1 berjumlah ganjil 
  • sedangkan XNOR menghitung input 1 dengan output 1 jika input 1 beejumlah genap


LINK DOWNLOAD[KEMBALI]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LAPORAN AKHIR M4 (PERCOBAAN 2)   [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. JURNAL 2. HARDWARE 3. GAMBAR RANGKAIAAN 4. PRINSIP KERJA 5. VID...