LAPORAN AKHIR M4 (PERCOBAAN 1)
rangkaaiaan siso sendiri merupakan rangkaiaan shift register yang dapat menyimpan angka sementara, kemudian dikirimkan, dimana input pertama akan masuk pada clock pertama, kemudian semua input dimulai dari LSB menuju MSB dimana jika membunyai data 4 bit maka pada clock ke empat semua data akam masuk baru pada clock kelima data pertama terkirim dan pada clock ke 8 semua data berhasil dikirimkan
Analisa percobaan 1
1. Analisa Output yang dihasilkan tiap tiap kondisi
kondisi 1
b3-b6 = 0 dengan kata lain maka pin s aktif sehingga outpur akan bernialai 1, kemudian b0=1 maka r tidak aktifdan b2 terhubung dengan gerbang and maka disetiap clock output tetap bernlai 1 karena b1 = dont care
kondisi 2
b3-b6 = 0 dengan kata lain pin s aktif dan output akan bernulai 1 ,
b1 = x karena flip flop bertinsak sebagai rs flipflop bukan jk flipflop
kondisi 3
b1=0 maka output akan bernilai nol saat
b3-b6 = 1, karena saat b3-b6=0 maka output akan bernilai 1 kembali dan rangkaiaan ini berupa rangkaian serial in/ serial out
kondisi 4
output tidak mengalami perubahan, ini dikarenakan tidak ada clock yang metrigger ic sehingga b3-b6 = x
2. Jika gerbang And pada rangkaian di hapus, sumber clock dihubungkan langsung ke Flip flop, bandingkan output yang didapatkan
kondisi 1 = output tetap karena pin s aktif
kondisi 2 = output tetap karena pin s aktif
kondisi 3 = output tetap bernialai 1 ketika pin s aktif, rangkaiaan siso ketika pin 2 tidak aktif
kondisi 4 = pada kondisi 4 output sama dengan kondisi 3 karena pada percobaan 1 clock ditahan gerbang and namun pada kondisi ini clock tetap aktif
- Download HTML [klik disini]
- Download Rangkaian Simulasi [klik disini]
- Download Video Simulasi [klik disini]
- Download Datasheet IC74111 [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang AND [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang NOT [klik disini]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar